1. Saling memahami, Lihat Film 01 Abdel dan Temon
a. Memahami tujuan pernikahan,
b. Mengetahui hak dan kewajiban masing masing anggota keluarga
c. Memahami skala prioritas dalam menangani masalah keluarga
i. Mendahulukan yang wajib daripada yang sunnah misalnya seorang istri meninggal
kan Qiyamul Lail atau membatalkan shaum senin kamis untuk memenuhi
kan Qiyamul Lail atau membatalkan shaum senin kamis untuk memenuhi
panggilan suami.
ii. Tidak mengorbankan sebuah kewajiban demi menyempurnakan kewajiban yang
lain, misalnya meninggalkan mencari maisyah ( mencari nafkah ) untuk
menyempurnakan tugas tugas dakwahnya.
lain, misalnya meninggalkan mencari maisyah ( mencari nafkah ) untuk
menyempurnakan tugas tugas dakwahnya.
d. Memahami prinsip prinsip keseimbangan dalam membina keluarga
e. Memahami karakter masing masing anggota,
f. Belajar dari pengalaman orang lain.
2. Tujuan hakiki pernikahan :
a. Ibadah kepada Allah SWT
b. Mengembangkan keturunan.
c. Sakinah mawaddah wa rahmah
Sakinah bukan berarti tanpa konflik. Rasulullah juga pernah konflik dalam keluarga
bahkan Rasulullah pernah mengharamkan madu padahal madu adalah halal.
Disini beliau ditegur oleh Allah SWT
3. Giat bekerja
a. Tidak malas bekerja untuk mencari nafkah
b. Jangan menuntut orang lain yang bekerja, Film 03 Mario Teguh
c. Persoalan tidak akan selesai jika tidak segera diselesaikan
4. Bersungguh sungguh
a. Selalu memikirkan bagaimana agar keluarga tetap utuh
b. Selalu menjaga agar keluarga tetap produktif
c. Selalu meningkatkan produktifitas keluarga
5. Pengorbanan
a. Berkeluarga tidak selalu indah dengar Lagu 01 Lukisan
b. Berkeluarga perlu pengorbanan
6. Konsisten
a. Selalu menjaga agar keluarga tetap istiqomah di jalan yang benar
b. Selalu menjaga agar pasangan kita tetap tertarik. Lihat Film 03 Mario Teguh
c. Tidak mudah tergoda oleh orang lain
7. Kepemimpinan dan ketaatan
a. Dalam keluarga perlu ada kepemimpinan dan ketaatan
b. Suami adalah kepala keluarga
c. Istri taat kepada suami
d. Dalam kepemimpinannya, suami tidak mendhalimi istri
8. Mencari narasumber yang benar dan terpercaya
a. Taqarrub ilallah
b. Bergaul dengan orang orang yang sholih
c. Mengecek kebenaran informasi
d. Tidak mudah dipecah belah, Lihat Film 02 Masquerade
9. Solid
a. Memiliki agenda kegiatan yang searah
b. Saling membantu dan menanggung beban
c. Saling menutupi kekurangan pasangannya.
10. Saling percaya
a. Saling mempercayai kemampuan pasangannya.
b. Saling menutupi aib pasangannya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar